HUBUNGAN PEMAKAIAN MASKER DENGAN KEJADIAN COVID-19 PADA MASYARAKAT DI WILAYAH PUSKESMAS CIPAGERAN

  • Desy Linasari 1Departemen Ilmu Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kedokteran, Universitas Jenderal Achmad Yani, Cimahi, Jawa Barat, Indonesia
  • Yanti Nurrokhmawati 2Departemen Ilmu Penyakit THT-KL, Fakultas Kedokteran, Universitas Jenderal Achmad Yani, Cimahi, Jawa Barat, Indonesia
  • Hanifah Tri Octaviani 3Program Studi Kedokteran Umum, Fakultas Kedokteran ,Universitas Jenderal Achmad Yani, Cimahi, Jawa Barat, Indonesia

Abstract

Corona Virus Disease-19 (COVID 19) adalah penyakit yang disebabkan oleh Severe Acute Respiratory Syndrome Corononavirus 2 (SARS-COV-2) yang ditularkan melalui cairan orang yang terinfeksi saat batuk, bersin, atau berbicara. Berdasarkan cara penularannya Kementerian Kesehatan RI menetapkan peraturan pencegahan COVID-19 dengan menerapkan protokol kesehatan 5M, salah satunya memakai masker. Cipageran merupakan kelurahan dengan kejadian COVID-19 tertinggi di Cimahi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pemakaian masker dengan kejadian COVID-19 pada masyarakat di wilayah Puskesmas Cipageran. Penelitian ini merupakan penelitian analitik case-control dengan membandingkan responden yang pernah dinyatakan positif COVID-19 (kasus) dengan responden yang tidak pernah menderita COVID-19 (kontrol). Data diperoleh dengan menggunakan kuesioner. Didapatkan 56 kasus dan 97 kontrol. Data dianalisis dengan uji chi square, uji regresi logistik, dan uji Mann whitney, didapatkan 53,6% responden tertular COVID-19 yang berasal dari anggota keluarga. Kadang-kadang menggunakan masker (OR: 1,73) memiliki risiko lebih tinggi untuk tertular COVID-19 dibandingkan responden yang hampir selalu memakai masker. Tidak terdapat hubungan antara jenis masker dikarenakan berhubungan dengan cara pemakaian masker responden, durasi menggunakan masker dikarenakan aktivitas setiap orang berbeda, dan mengganti masker dikarenakan pemakaian masker yang berulang masih bersifat protektif dibandingkan dengan tidak menggunakan masker. Masyarakat disarankan untuk mematuhi protokol kesehatan di rumah saat sedang isolasi mandiri atau terdapat anggota keluarga yang menderita COVID-19.


DOI : 10.35990/mk.v5n3.p255-264

References

1. World Health Organization (WHO), International Federation of Red Cross and Red Crescent Societies (IFRC), the United Nations International Children's Emergency Fund (Unicef). Key Messages and Actions for Prevention and Control in Schools. WHO, IFRC, UNICEF. 2020.
2. World Health Organization (WHO). Coronavirus Disease (COVID-19) Advice For The Public. https://www.who.int/emergencies/diseases/novel-coronavirus-2019/advice-for-public [accessed Jun 30 2021].
3. World Health Organization (WHO). WHO Coronavirus Disease (COVID-19) Dashboard. https://covid19.who.int/. [accessed May 22nd 2021].
4. World Health Organization (WHO). Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) World Health Situation Report. WHO Indonesia Situatuation Report. WHO. 2020.
5. Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional. Peta Sebaran COVID-19. https://covid19.go.id/peta-sebaran-covid19 [accessed May 22nd 2021].
6. Satuan Tugas Penanganan Covid-19. Monitoring Pemantauan Protokol Kesehatan di Wilayah Indonesia. SATGAS COVID-19. 2021.
7. Pusat Informasi dan Koordinasi COVID-19 Jawa Barat (PIKOBAR). Sebaran Kasus. https://pikobar.jabarprov.go.id/distribution-case. 2021 [accessed Jul 13 2021].
8. Centers for Disease and Prevention (CDC). Scientific Brief: SARS-CoV-2 Transmission.https://www.cdc.gov/coronavirus/2019-ncov/science/science-briefs/sars-cov-2-transmission.html [accessed Jun 27 2021].
9. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia (KEMENKES). Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.01.07/MenKes/413/2020 Tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid-19). KEMENKES. 2020.
10. World Health Organization. Coronavirus disease (COVID-19): How is it transmitted?. https://www.who.int/. [accessed May 22nd 2021].
11. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. Protokol Kesehatan 5M. http://www.padk.kemkes.go.id/article/read/2021/02/01/46/5-m-dimasa-pandemi-covid-19-di-indonesia.html. [accessed May 22nd 2021].
12. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (KEMENKES). Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.01.07/MenKes/382/2020 tentang Protokol Kesehatan bagi Masyarakat di Tempat dan Fasilitas Umum dalam Rangka Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (COVID-19). KEMENKES. 2020.
13. Centers for Disease and Prevention (CDC). Improve the Fit and Filtration of Your Mask to Reduce the Spread of COVID-19. https://www.cdc.gov/coronavirus/2019-ncov/prevent-getting-sick/mask-fit-and-filtration.html [accessed Jun 28 2021].
14. World Health Organization (WHO). Mask use in the context of COVID-19. 2020;(December):1–10. https://www.who.int/publications/i/item/advice-on-the-use-of-masks-in-the-community-during-home-care-and-in-healthcare-settings-in-the-context-of-the-novel-coronavirus-(2019-ncov)-outbreak. [accessed May 23rd 2021]
15. Chu DK, Akl EA, Duda S, Solo K, Yaacoub S, Schünemann HJ, et al. Physical Distancing, Face Masks, and Eye Protection to Prevent Person-to-Person Transmission of SARS-Cov-2 And COVID-19: A Systematic Review And Meta-Analysis. Lancet. 2020;395(10242):1973–87.
16. Pusat Informasi Covid-19 Kota Cimahi (PICC). https://covid19.cimahikota.go.id/. [accessed May 22 2021].
17. Rodriguez-Lopez M, Parra B, Vergara E, Rey L, Salcedo M, Arturo G, et al. A case–control study of factors associated with SARS-CoV-2 infection among healthcare workers in Colombia. BMC Infect Dis 2021; 21(1): 1–9.
18. Lee LYK, Chan ICW, Wong OPM, Ng YHY, Ng CKY, Chan MHW, et al. Reuse of face masks among adults in Hong Kong during the COVID-19 pandemic. BMC Public Health 2021; 21(1):1267.
19. Adios Corona. Can a surgical mask be used more than once?. https://en.adioscorona.org/questions-reponses/2020-10-01-pollution-masquechirurgical-plusieurs-fois-porter-utiliser-mer-ocean.html. [accessed Jan 4 2022]
20. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (KEMENKES). Surat Edaran Kemenkes No. HK.02.02/I/MenkKes/385/2020 tentang Penggunaan Masker Dan Penyediaan Sarana CTPS. KEMENKES. 2020.
21. Ge Y, Martinez L, Sun S, Chen Z, Zhang F, Li F, et al. COVID-19 Transmission Dynamics among Close Contacts of Index Patients with COVID19: A Population-Based Cohort Study in Zhejiang Province, China. JAMA Intern Med 2021; 181(10): 1343–50.
Published
2022-09-29
How to Cite
LINASARI, Desy; NURROKHMAWATI, Yanti; OCTAVIANI, Hanifah Tri. HUBUNGAN PEMAKAIAN MASKER DENGAN KEJADIAN COVID-19 PADA MASYARAKAT DI WILAYAH PUSKESMAS CIPAGERAN. Medika Kartika : Jurnal Kedokteran dan Kesehatan, [S.l.], v. 5, n. 3, p. 255-264, sep. 2022. ISSN 2655-6537. Available at: <http://medikakartika.unjani.ac.id/medikakartika/index.php/mk/article/view/488>. Date accessed: 25 apr. 2024.